Minggu, 18 Agustus 2013

Gejala Kanker Otak

Gejala kanker otak umumnya tidak mudah terdeteksi karena target serangan kanker berada di otak, organ yang tidak terlihat dari luar. Meski begitu, ada beberapa indikasi yang bisa diperhatikan untuk menentukan apakah seseorang tengah mengalami gejala kanker otak atau tidak.
Beberapa gejala kanker otak yang mudah ditemui sebagai berikut:

  • Mudah mengalami sakit kepala
  • Mudah mual
  • Tubuh lemas
  • Sulit berjalan 
  • Sulit mendengar dan melihat 
  • Mati rasa di kaki dan tangan
  • Sulit berkonsentrasi 
  • Menurunnya daya ingat dan respon 
  • Menurunnya daya penciuman 
  • Lumpuh pada sebagian wajah atau badan 
  • Kantuk yang berkepanjangan
  • Berhentinya haid secara tidak normal
Mungkin jika yang terjadi hanya salah satu gejala di atas, hal itu belum sampai mengarah pada terjadinya kanker otak. Namun jika sudah terjadi beberapa gejala sekaligus, sebaiknya cepat memeriksakan diri karena sangat mungkin itu merupakan gejala kanker otak.










Source : http://r-a-p20.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar